Halaman

Rabu, 26 September 2012

Perkembangan Internet & New Media

     Sebelum kita membahas tentang perkembangan Internet, Lebih enak kita membahas tentang pengertian dari Internet itu sendiri. Internet (Interconnection-Network) merupakan suatu jaringan dari berbagai belahan dunia yang saling terhubung dan dapat saling berkomonikasi melalui jaringan tersebut.



Perkembangan Internet

     Menurut daari berbagai artikel yang saya baca, Internet merupakan suatu sistem jaringan yang di bentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat atau DARPA (Defence Research Project Agency) di tahun 1969 melalui projek ARPA yang di sebut ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), dimana mereka mendemonstrasikan bagaimana cara melakukan komonikasi dengan jarak yang tak terhingga dengan menggunakan Hardware dan Software komputer yang berbasis UNIX.

Senin, 17 September 2012

What we've done

 



     Apa yang telah kita lakukan pada bumi ini.... apa yang membuat kita merusak bumi yang telah memberikan kehidupan bagi kita ini..???
apa masih kita belum cukup puas atas apa yang telah diberikan Bumi ini terhadap kita..??
kita sebagai manusia harusnya bisa menjaga Bumi yang  kita telah renta ini, cepat atau lambat bumi ini akan benar-benar rusak karena ulah kita sendiri. Apa kalian semua tak ingin melihat anak cucu kita nanti tertawa bahagia bermain di suasana alam yang indah, udara yang sejuk, air yang bersih..??